Piala Presiden Esports 2021

EVOS Wannn Bisa Tidak Ikut Piala Presiden 2021, Apa Sebabnya?

November 8, 2021

Pemain dari EVOS Legends, Wannn menyebutkan bahwa dirinya bisa tidak berpartisipasi dalam Piala Presiden Esports 2021, apa yang terjadi? Piala Presiden Esports 2021 yang akan dilaksanakan bagi para tim closed qualifier akan segera dilaksanakan, dan tentunya berisikan beberapa tim profesional yang sangat hebat. EVOS Legends yang menjadi salah satu tim Mobile Legends terbesar di Indonesia […]

Read More

Tambah Jumlah Game Lokal, Battle of Satria Dewa Masuk Piala Presiden Esports 2021

November 3, 2021

Penyelenggaraan Piala Presiden Esports 2021 dinilai menjadi momentum bagi kebangkitan dan pertumbuhan industri game lokal buatan dalam negeri. Dengan dipertandingkannya game lokal secara resmi di ajang ini, diharapkan dapat menjadi stimulus dan ikut mempopulerkan game buatan Indonesia. Pemerintah RI pun berkomitmen untuk memberi ruang dan memaksimalkan potensi produsen game Tanah Air. Deputi Bidang Ekonomi Digital […]

Read More

Klarifikasi Shawkayyo Atas Penggunaan Cheat di Piala Presiden Esports 2021

October 24, 2021

Setelah terbukti bersalah atas penggunaan cheat di turnamen Piala Presiden Esports 2021 PUBG Mobile, Shawkayyo yang mengaku tidak hanya dirinya yang menggunakan cheat. Penggunaan segala macam cheat memang telah dilarang dalam aturan segala turnamen kompetisi esports termasuk PUBG Mobile. Meskipun begitu beberapa pemain tetap saja menggunakan cara ilegal tersebut walaupun sudah terdapat larangan yang diinformasikan […]

Read More

Gunakan Cheat, Pemain PUBG Mobile di Piala Presiden Esports 2021 Diban

October 22, 2021

Salah satu tim PUBG Mobile yang berpartisipasi dalam Piala Presiden Esports 2021 harus terkena ban karena salah satu pemainnya menggunakan cheat. Piala Presiden Esports 2021 yang sudah berlangsung dengan sangat meriah ini mempertemukan banyak sekali tim komunitas dari setiap daerah dalam game mereka masing-masing. Babak final pun sudah dilakukan di beberapa daerah, seperti pada tanggal […]

Read More

Piala Presiden Esports 2021 Usung Tema Land of Wonder

October 10, 2021

Salah satu turnamen esports besar di Indonesia resmi kembali digelar dengan nama Piala Presiden Esports 2021, mengusung tema baru dalam kick off mereka. Seremoni pembukaan atau Kick Off Piala Presiden Esports (PPE) 2021 berlangsung megah dan mengangkat konsep artistik yang menunjukan berbagai keindahan alam, budaya, serta nilai-nilai luhur bangsa Indonesia. Kemasan ini selaras dengan upaya […]

Read More

Donkey Bocorkan GPX Akan Ikut Piala Presiden Esports 2021

September 13, 2021

Anggota dari tim Geng Kapax (GPX), Donkey, sebut akan berpartisipasi dalam pertandingan di Piala Presiden Esports 2021 mendatang. Mobile Legends sudah dipastikan akan ikut dalam ajang olahraga Indonesia lainnya, yaitu Piala Presiden Esports 2021 yang baru saja membuka pendaftaran mereka. Sebagai salah satu tim yang sedang berkembang sekarang ini, GPX mengabarkan diri mereka akan muncul […]

Read More