Donkey Indikasikan GPX Bisa Masuk MPL Jika Hal Ini Terjadi

GPX Donkey sebut timnya bisa masuk ke dalam MPL sesuai dengan keinginan pemain dan fans jika tim mereka bisa melakukan hal ini.

Tim GPX yang bermain di MDL ID Season 4 ini terlihat sedang sedikit kesulitan membalap poin yang sudah tidak terkejar terhadap tim-tim lawan mereka.

Pastinya para fans dan juga pemain-pemainnya berharap untuk bisa bermain di dalam turnamen besar Indonesia tersebut, namun ternyata Donkey mengatakan kalau mereka bisa saja bermain ke dalam MPL.

BACA JUGA: RRQ Xin Beri Komentar Permainan Nino di Gold Lane MPL Season 8

Donkey Sebut GPX Bisa Masuk MPL Dengan Syarat Tertentu

<img data-attachment-id="123002" data-permalink="https://www.revivaltv.id/donkey-gpx-bisa-masuk-mpl/donkey-nimo-14/" data-orig-file="https://airasiabetesport.com/wp-content/uploads/2021/09/donkey-indikasikan-gpx-bisa-masuk-mpl-jika-hal-ini-terjadi.jpg" data-orig-size="900,505" data-comments-opened="1" data-image-meta="{"aperture":"0","credit":"","camera":"","caption":"","created_timestamp":"0","copyright":"","focal_length":"0","iso":"0","shutter_speed":"0","title":"","orientation":"1"}" data-image-title="Donkey Nimo" data-image-description="

GPX MPL

” data-image-caption=”

Photo via: Nimo TV

” data-medium-file=”https://airasiabetesport.com/wp-content/uploads/2021/09/donkey-indikasikan-gpx-bisa-masuk-mpl-jika-hal-ini-terjadi-1.jpg” data-large-file=”https://airasiabetesport.com/wp-content/uploads/2021/09/donkey-indikasikan-gpx-bisa-masuk-mpl-jika-hal-ini-terjadi.jpg” loading=”lazy” src=”https://airasiabetesport.com/wp-content/uploads/2021/09/donkey-indikasikan-gpx-bisa-masuk-mpl-jika-hal-ini-terjadi.jpg” alt=”GPX MPL” class=”wp-image-123002″ width=”680″ height=”381″ srcset=”https://airasiabetesport.com/wp-content/uploads/2021/09/donkey-indikasikan-gpx-bisa-masuk-mpl-jika-hal-ini-terjadi.jpg 900w, https://airasiabetesport.com/wp-content/uploads/2021/09/donkey-indikasikan-gpx-bisa-masuk-mpl-jika-hal-ini-terjadi-1.jpg 300w, https://airasiabetesport.com/wp-content/uploads/2021/09/donkey-indikasikan-gpx-bisa-masuk-mpl-jika-hal-ini-terjadi-2.jpg 768w, https://airasiabetesport.com/wp-content/uploads/2021/09/donkey-indikasikan-gpx-bisa-masuk-mpl-jika-hal-ini-terjadi-3.jpg 750w” sizes=”(max-width: 680px) 100vw, 680px”>

Photo via: Nimo TV

Melalui live streaming di Nimo TV bersama beberapa pemain GPX dan juga streamer, Watt mengatakan kalau dirinya ingin sekali kembali ke dalam MPL agar bisa lebih serius dalam bertanding.

Donkey yang mendengar hal tersebut pun mengatakan bahwa hal itu dapat terjadi di season depan jika mereka tidak terdegradasi di MDL sekarang ini, meskipun hasilnya kurang memuaskan, tetapi hal tersebut masih berupa opini.

Tunggu aja season depan. Kalau enggak terdegradasi harusnya sih masuk MPL, harusnya ya,” ujar Donkey kepada para streamer dan juga Watt.

BACA JUGA: LJ & Luminaire Komentari Menurunnya Performa Ferxiic di MPL Season 8

Dari kata “harusnya” yang diberikan oleh Donkey, kita tentu masih tidak dapat percaya 100% kalau hal tersebut bisa terjadi, tetapi Donkey menjelaskan seperti itu.

Melihat Watt, Kido, dan lainnya yang sudah masuk ke dalam tim, tentu masih sangat sulit untuk mengejar kekalahan yang sekarang ini mereka dapatkan, terlebih lagi babak playoffs sudah sangat dekat.

BACA JUGA: Masih Banyak Salah Dengar ‘DUAR BEBEK’, Ranger Emas Minta Maaf

GPX pun sudah dipastikan tidak akan lolos ke babak playoffs melihat klasemen MDL ID Season 4 yang sudah dikeluarkan di week 6 day 1 kemarin, tetapi bukan berarti mereka akan terdegradasi.

Maka dari itu, kita masih menunggu kepastian dari pihak GPX apakah mereka akan tetap bisa memasukkan tim mereka ini ke dalam MPL, atau akan mengincar kemenangan terlebih dahulu di MDL Season 5 mendatang?

Ikuti linimasa RevivaLTV di YouTube, Instagram, Facebook dan Revivalpedia untuk mendapatkan informasi-informasi terbaru seputar esports.

Editor: Rafdi Muhammad