
Beberapa hari lalu, bocoran tentang senjata baru di season 11 Apex Legend “Escape” mulai bermunculan, senjata tersebut bernama C.A.R SMG.
Banyak para player yang ingin tahu dan antusias tentang senjata yang akan hadir di season depan, karena sudah sedikit bosan dengan senjata lain yang sudah rilis sebelumnya.
C.A.R SMG yang disebut sebagai senjata pemusnah massal ini sudah lama ditunggu semenjak berbulan-bulan dari bocornya informasi tentang senjata ini, yang sudah sampai ke telinga pemain
Senjata baru ini akan dirilis beberapa hari kemudian setelah rilisnya Season 11 Apex Legends “Escape” yang kemungkinan jatuh pada tanggal 3 November 2021.
BACA JUGA: 16 Tim yang Akan Bertanding di VALORANT Champions 2021
Senjata Baru Season 11 Apex Legends, C.A.R SMG
Bocoran Senjata Baru di Season 11 Apex Legends
” data-image-caption=”
Foto via: dexerto.com
” data-medium-file=”https://airasiabetesport.com/wp-content/uploads/2021/10/bocoran-senjata-baru-di-season-11-apex-legends-2.jpg” data-large-file=”https://airasiabetesport.com/wp-content/uploads/2021/10/bocoran-senjata-baru-di-season-11-apex-legends.jpg” loading=”lazy” src=”https://airasiabetesport.com/wp-content/uploads/2021/10/bocoran-senjata-baru-di-season-11-apex-legends.jpg” alt=”Bocoran Senjata Baru” class=”wp-image-125299″ width=”-166″ height=”-93″ srcset=”https://airasiabetesport.com/wp-content/uploads/2021/10/bocoran-senjata-baru-di-season-11-apex-legends.jpg 1024w, https://airasiabetesport.com/wp-content/uploads/2021/10/bocoran-senjata-baru-di-season-11-apex-legends-2.jpg 300w, https://airasiabetesport.com/wp-content/uploads/2021/10/bocoran-senjata-baru-di-season-11-apex-legends-3.jpg 768w, https://airasiabetesport.com/wp-content/uploads/2021/10/bocoran-senjata-baru-di-season-11-apex-legends-4.jpg 1536w, https://airasiabetesport.com/wp-content/uploads/2021/10/bocoran-senjata-baru-di-season-11-apex-legends-5.jpg 750w, https://airasiabetesport.com/wp-content/uploads/2021/10/bocoran-senjata-baru-di-season-11-apex-legends-6.jpg 1140w, https://airasiabetesport.com/wp-content/uploads/2021/10/bocoran-senjata-baru-di-season-11-apex-legends-7.jpg 1920w” sizes=”(max-width: 1024px) 100vw, 1024px”>
Senjata ini termasuk ke dalam senjata SMG yang mematikan di jarak dekat, mudah digunakan, aim yang stabil dan memiliki kecepatan tembak yang sangat tinggi
Namun, Senjata ini tidak jauh beda dengan senjata SMG lain yang sudah dirilis sebelumnya, tetapi ada sedikit perbedaan yaitu mode penembakan alternatif.
Senjata ini juga memiliki semacam rekaan yang unik untuk membuatnya menonjol daripada senjata lain di kelasnya
SMG yang mematikan ini akan diluncurkan pada 11 November 2021 yang akan datang. Pihak Apex Legends hanya memberi sedikit deskripsi tentang senjata ini yaitu sangat flexible.
BACA JUGA: Bracket FSL VALORANT Elite, Dua Tim Indonesia Bisa Bertemu di Final!
Apex Legends Season 11
” data-image-caption data-medium-file=”https://airasiabetesport.com/wp-content/uploads/2021/10/bocoran-senjata-baru-di-season-11-apex-legends-8.jpg” data-large-file=”https://airasiabetesport.com/wp-content/uploads/2021/10/bocoran-senjata-baru-di-season-11-apex-legends-1.jpg” loading=”lazy” src=”https://airasiabetesport.com/wp-content/uploads/2021/10/bocoran-senjata-baru-di-season-11-apex-legends-1.jpg” alt=”Apex Legends Season 11″ class=”wp-image-79024″ width=”770″ height=”514″ srcset=”https://airasiabetesport.com/wp-content/uploads/2021/10/bocoran-senjata-baru-di-season-11-apex-legends-1.jpg 1024w, https://airasiabetesport.com/wp-content/uploads/2021/10/bocoran-senjata-baru-di-season-11-apex-legends-8.jpg 300w, https://airasiabetesport.com/wp-content/uploads/2021/10/bocoran-senjata-baru-di-season-11-apex-legends-9.jpg 768w, https://airasiabetesport.com/wp-content/uploads/2021/10/bocoran-senjata-baru-di-season-11-apex-legends-10.jpg 750w, https://airasiabetesport.com/wp-content/uploads/2021/10/bocoran-senjata-baru-di-season-11-apex-legends-11.jpg 1140w, https://airasiabetesport.com/wp-content/uploads/2021/10/bocoran-senjata-baru-di-season-11-apex-legends-12.jpg 1200w” sizes=”(max-width: 770px) 100vw, 770px”>
Dengan dirilisnya C.A.R SMG, akan memberikan pemain lebih banyak pilihan senjata untuk bermain dan sebagian besar senjata baru dapat ditingkatkan dengan hop-up.
Kemungkinan C.A.R SMG kompatibel atau memiliki keserasian atau kesesuaian sesuai yang diinginkan player dengan fitur hop-up tersebut.
Jika dapat lebih baik dan mematikan dengan menggunakan hop-up, senjata baru ini akan menjadi salah satu senjata terbaik di Apex Legends seperti VOLT (SMG).
Bagaimana menurut kalian tentang informasi ini? Akankah senjata C.A.R SMG ini menjadi salah satu senjata terfavorit di Apex Legends.
Ikuti lini masa RevivaLTV di YouTube, Instagram, Facebook dan Revivalpedia untuk mendapatkan informasi-informasi terbaru seputar esports.