Day: June 27, 2021

4 Tim yang Sepi Rumor Transfer MPL ID Season 8

June 27, 2021

Memasuki MPL ID Season 8, banyak tim MPL mempersiapkan timnya dengan membeli pemain baru akan tetapi 4 tim ini bisa dikatakan sepi rumor transfer. Sejauh ini banyak tim-tim yang sedang melakukan trial pemain. Sebut saja Rex Regum Qeon (RRQ) Hoshi, EVOS Legends. Lalu ada tim yang pemainnya sedang gencar melakukan trial yaitu para pemain Genflix […]

Read More

Doyok Trial EVOS Legends, Berpisah dengan Geek Fam?

June 27, 2021

Salah satu pemain veteran Mobile Legends, Doyok terlihat mengikuti trial EVOS Legends yang mengindikasikan dia akan berpisah dengan Geek Fam Indonesia. Doyok sendiri sudah menjadi bagian dari Geek Fam Indonesia sejak Mobile Legends Professional League (MPL) Indonesia menjadi franchise di Season 4. Geek Fam yang mengakuisisi SFI Critical tersebut sayangnya tidak pernah lolos sekali pun […]

Read More

Tak Terbendung, Alter Ego Celeste Kembali Juara LOV!

June 27, 2021

Alter Ego Celeste kembali mengharumkan nama Indonesia di scene kompetitif VALORANT Asia Tenggara, setelah sebelumnya memenangkan turnamen FSL Open #3 kali ini mereka berhasil menjuarai Legion of Valkyries (LOV). Seperti turnamen-turnamen sebelumnya yang mereka mainkan, pada turnamen ini Alter Ego Celeste tidak kehilangan 1 map pun. Mereka berhasil mengalahkan lawan-lawan mereka tanpa kalah. Photo via […]

Read More

RRQ Vivi Ceritakan Alasan Banting Setir dari PUBGM ke Mobile Legends

June 27, 2021

Baru-baru ini salah seorang pemain dari RRQ atau lebih tepatnya RRQ Mika yaitu Vivi membagikan kisahnya yang banting setir dari PUBGM ke Mobile Legends. Vivi sendiri dulunya memang adalah seorang pemain PUBGM untuk RRQ Hikari. Meskipun ia tak begitu menonjol dalam kompetisi, Vivi tak kalah populer dengan pemain-pemain lain karena ia selalu membawa aura positif […]

Read More

Makin Meluas, Moonton Hadirkan MPL Brazil

June 27, 2021

Scene kompetitif Mobile Legends akan meluas ke Amerika dengan menghadirkan Mobile Legends Professional League (MPL) di Brazil. Baru-baru ini Mobile Legends nampak memperluas pasar mereka lagi. Bila sebelumnya mereka cukup sukses di Asia, sekarang mereka melebarkannya sampai ke Amerika. Lebih tepatnya di Brazil sana. Mobile Legends bisa dibilang sedang berkembang di sana. Beberapa pemain Brazil […]

Read More

Tanggapi Bupati Mukomuko, Menkominfo Pertimbangkan Blokir Game Online

June 27, 2021

Bupati Mukomuko, Sapuan, baru-baru ini mengirimkan surat permohonan kepada Menteri Komunikasi dan Informatika (Menkominfo) untuk blokir game online di wilayah kabupaten tersebut. Menanggapi hal itu, Menkominfo saat ini masih mengkaji permintaan Bupati Mukomuko, Bengkulu, untuk blokir game online termasuk PUBG (player Unknown’s Battlegorunds) dan Mobile Legends. “Kementrian kominfo pada prinsipnya akan memproses dan mempertimbangkan semua […]

Read More

Hasil DGL 2021 Week 4 Day 1: Victim Esports Mengganas

June 27, 2021

Victim Esports tampil mengganas di Dunia Games League (DGL) 2021 week 4 day 1 dan berikut hasil lengkapnya. Turnamen DGL 2021 telah memasuki minggu keempat hari pertama, Victim Esports berhasil meraih dua WWCD beruntun. Performa yang sangat gemilang telah ditunjukkan oleh dua tim papan atas klasemen DGL 2021 minggu ini. Dua tim tersebut yaitu Victim […]

Read More

PUBG Mobile Berkolaborasi dengan TESLA, Bawa Outfit Permanen Gratis!

June 27, 2021

PUBG Mobile, salah satu mobile game paling populer di dunia, mengumumkan kolaborasi terbarunya dengan salah satu merek otomotif paling canggih dan berpikiran maju, TESLA. Kolaborasi ini akan dirilis sebagai bagian dari update versi 1.5 mendatang, akan menyatukan dua merek yang mewakili industri terdepan masing-masing. Kerja sama ini akan menampilkan konten eksklusif di dalam game dan […]

Read More